-->

Penginapan Murah di Lembang Bandung Dibawah 100 dan 200 Ribu

Tidak ada komentar

Mari Liburan YUK - Berlibur di daerah Lembang, tentu cari penginapan dekat-dekat situ dong. Namun biasanya pengunjung mencari penginapan murah di Lembang Bandung dibawah 100 dan 200 ribu, apa memang ada yah penginapan dengan harga segitu?

Tentu ada dong, karena tim kami "Mari Liburan YUK" sudah menelusuri beberapa tempat penginapan murah di Lembang Bandung dibawah 100 dan 200 ribu, berikut ini daftarnya.

Inilah Daftar Penginapan Murah di Lembang Bandung Dibawah 100 dan 200 Ribu

Saung Balibu Hotel & Resto


Beralamat di Jalan Tangkuban Perahu no.168 Lembang Bandung, Lembang, Bandung. Objek wisata terdekat yang bisa anda kunjungi Taman Maribaya - 3,06 km, Observatorium Boscha - 3,24 km, Wisata Kampung Cikidang - 3,41 km.

Fasilitas dalam Kamar:

Fitur: Pemandangan: Gunung, Bebas asap rokok, Pancuran, 1 kasur double
Jenis tempat tidur: 1 kasur double
Kamar mandi: Perlengkapan mandi
Hiburan: Akses internet - WiFi, TV satelit/kabel
Kenyamanan: Layanan dibangunkan tidur, AC
Makanan dan minuman: Air mineral kemasan, Kopi instan, Mesin pembuat teh/kopi
Tata ruang & furnitur: Meja
Pakaian dan Binatu: Lemari pakaian, Rak pakaian

Fasilitas yang disebutkan diatas untuk tipe kamar standart 2 orang, dengan harga Rp.189.000 permalam. Adapun tipe kamar diatasnya lagi, maka harganya beda lagi. Bila anda minat untuk pesan hotel ini silahkan klik tombol pesan sekarang.

Hotel Pelangi Lembang


Alamatnya di Jl. Raya Lembang km.15 no 198, Lembang, Bandung. Adapun objek wisata terdekat yang bisa dikunjungi adalah Observatorium Boscha - 650 m, Jendela alam - 1,82 km, Kampung Gajah Wonderland - 2,43 km, Pertapaan Karmel OCD - 3,11 km.

Fasilitas Kamar: 2 kasur single, Cermin, Perlengkapan mandi, TV, AC, Air mineral kemasan, Meja.

Fasilitas kamar yang disebutkan diatas, itu untuk kelas kamar ekonomi. Harga permalamnya Rp.93.000 dan keuntungannya mendapatkan sarapan gratis 2x. Bila anda minat untuk menginap di hotel ini silahkan klik tombol pesan sekarang dibawah ini.

RedDoorz @ Sersan Bajuri


Hotel ini berlamat di Jl. Lembah Bajuri No. 7 Sersan Bajuri, Lembang, Bandung. Hotel ini terbilang bagus karena ada beberapa objek wisata terdekat yang bisa anda kunjungi selama menginap di hotel ini, diantaranya adalah Villa Isola - 1,31 km, Pertapaan Karmel OCD - 1,33 km, Sekolah Tinggi Pariwisata Bandung - STPB - 1,88 km, Kampung Gajah Wonderland - 2,33 km, Taman Kupu-Kupu Cihanjuang - 2,79 km, Garasi Opa - 3,03 km, Museum Barli - 3,17 km, Karang Setra Waterland - 3,19 km, Universitas Parahyangan - 3,24 km, Morning Glory Coffee Estate - 3,46 km.

Fasilitas kamar: Bebas asap rokok, Pancuran, 1 kasur queen, WiFi gratis, 1 kasur queen, Perlengkapan mandi, TV satelit/kabel, Kipas angin, Penghangat ruangan, Tirai kedap cahaya, AC, Air mineral kemasan, Mesin pembuat teh/kopi.

Harga mulai Rp.96.000 permalam, bila minat silahkan klik tombol pesan sekarang dibawah ini.

Jayagiri Guesthouse


Penginapan ini beralamat di Jalan Jayagiri No 54, Lembang, Bandung. Tempatnya bagus berdasarkan ulasan dari beberapa pengunjung. Adapun objek wisata terdekat yang bisa anda kunjungi adalah Observatorium Boscha - 1,73 km, Jendela alam - 2,86 km,Kampung Gajah Wonderland - 3,66 km.

Fasilitas kamar: Bebas asap rokok, Pancuran, 1 kasur queen, WiFi gratis, Handuk, Perlengkapan mandi, TV, Air mineral kemasan, Kopi instan, Teh.

Fasilitas yang disebutkan diatas untuk tipe kamar Comfort dengan Ranjang Double Tanpa Jendela dengan harga Rp.150.000 permalam. Bila minat silahkan pesan sekarang.

Palagon Joglo Boutique Guest House


Lokasi penginapan ini beralamat di Jl. Lembah Bajuri no 7 Sersan Bajuri (jl.setia budhi), Lembang, Bandung. Dan termasuk salah satu penginapan yang direkomendedkan, karena beberapa ulasan yang pernah menginap di tempat ini memberikan penilaian yang cukup memuaskan.

Adapun objek wisata terdekat yang dapat kalian singgahi adalah Pertapaan Karmel OCD - 1,28 km, Villa Isola - 1,32 km, Sekolah Tinggi Pariwisata Bandung - STPB - 1,9 km, Kampung Gajah Wonderland - 2,29 km, Taman Kupu-Kupu Cihanjuang - 2,84 km, Garasi Opa - 3,05 km, Museum Barli - 3,2 km, Karang Setra Waterland - 3,22 km, Universitas Parahyangan - 3,25 km, Jendela alam - 3,43 km.

Fasilitas kamar: Air mineral kemasan, Kipas angin, TV satelit/kabel, Balkon/teras, Perlengkapan mandi.

Harga permalam dimulai Rp.130.000, bila anda tertarik untuk menginap di Guest House ini silahkan pesan sekarang juga.

Lingga Guest House Jayagiri


Beralamat di Jalan Jayagiri no 50 , Lembang, Bandung, penginapan ini terbilang cukup baik. Selain harganya yang murah, kebersihan penginapan ini selalu terjaga dan salah satu penginapan yang kami sangat rekomendasikan buat anda semua. Berdasarkan penelusuran kami mengenai penginapan ini, rata-rata pengunjung memberikan penilaian positif.

Beberapa objek wisata terdekat yang bisa anda kunjungi adalah Observatorium Boscha - 1,91 km, Jendela alam - 3 km, Kampung Gajah Wonderland - 3,83 km.

Fasilitas kamar: Merokok diperbolehkan, 2 kamar tidur, 2 kasur single, perlengkapan mandi, TV.

Itu untuk kamar standar dengan air panas, harganya mulai Rp.168.000 per malam. Bila minat silahkan pesan sekarang juga.
Mungkin yang ini bisa kami bagikan beberapa tempat penginapan murah di Lembang Bandung dibawah 100 ribu dan 200 ribu. Kami akan mengupdate lagi jika kami mendapatkan penginapan murah lainnya yang berada di daerah Lembang Bandung.


Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.